Tampilkan postingan dengan label Huffman. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Huffman. Tampilkan semua postingan

Kamis, 26 Agustus 2010

Dasar Algoritma Huffman

Konsep dasar dari metode Huffman adalah dengan membangun sebuah skema atau tabel yang berisikan frekuensi kemunculan masing-masing simbol. Dari tabel tersebut kemudian dibangun suatu kode-kode unik untuk mengidentifikasikan masing-masing simbol. Proses kompresi dengan metode huffman adalah sebagai berikut:
o Menyusun tabel frekuensi kemunculan masing-masing karakter, dan melakukan source reduction. Contoh dari source reduction ini dapat dilihat pada gambar berikut :

o Langkah kedua dari algoritma ini adalah mengkodekan masing-masing source yang telah direduksi, dimulai dari reduksi terakhir kembali ke sumber awalnya. Contoh dari hasil langkah kedua ini adalah (dengan menggunakan hasil reduksi dari gambar sebelumnya) :
 

o Langkah berikutnya adalah mengkodekan data sumber berdasarkan table look-up yang terbentuk. Sebagai contoh menggunakan kode Huffman yang dihasilkan pada proses diatas, maka jika string sumber berupa a4a1a2a2a3 (5 bytes), dihasilkan data binary yaitu 0110101100 (10 bits / ±2 bytes). 

Link Download :
Variasi Algoritma Huffman 

Sumber : www.ittelkom.ac.id